Solid Didampingi Sekcam dan Lurah, Camat UjungPandang Resmikan Posyandu Kelurahan Sawerigading

Makassar, Experience — Syahrial Syamsuri S.IP., MM., Camat Ujung Pandang didampingi Sekcam dan Lurah menghadiri dan meresmikan Posyandu yang berada di kelurahan Sawerigading Jl. Tinggimae Lorong Tinggimae, Jumat (03/01/2023). Sulselexperience.com

Pada moment peresmian Posyandu tersebut Syahrial Syamsuri dihadapan Ketua dan wakil Ketua TP PKK Kecamatan Ujung Pandang serta warga yang hadir tentang program Pemkot (Pemerintah Kota) yaitu
“Makassar Kota Makan Enak dan Jagai Anakta”.

Program ini telah dilaunching oleh Walikota Makassar Ir. H. Moh. Ramdhan Pomanto sebagai upaya pengendalian inflasi daerah dan merupakan langkah nyata, dimana kota Makassar memiliki banyak makanan khas yang handal dan rekomended seperti jalan kote, pisang ijo, coto makassar dan lain sebagainya. Kata Syahrial

Pos terkait

Tinggalkan Balasan